Cara install WPS Office pada Linux seperti Ubuntu

Ada beberapa cara untuk menginstall WPS Office pada ubuntu. Cara yang terbaik adalah dengan menggunakan dpkg. Saya mengatakan hal ini karena…

Ditulis Oleh Pada Apr 2020

Ada beberapa cara untuk menginstall WPS Office pada ubuntu.

Cara yang terbaik adalah dengan menggunakan dpkg.

Saya mengatakan hal ini karena dari pengalaman saya. Hal ini saya katakan karena kalau kita menggunakan cara yang lain, Anda akan lebih susah membuka file (berkas) selain dari direktori unix Anda.

untuk dpkg, Caranya adalah :

  1. Download wps dari https://linux.wps.com/ (pastikan direktorinya di “Downloads”)

  2. Buka terminal ( bisa dengan cara menekan CTRL+ Alt + T )

  3. Lalu masukkan

sudo dpkg -i ~/Downloads/wps-office_*.deb
  1. Selesai.

Cara lain adalah dengan menggunakan fungsi snap yang ada pada terminal.

  1. buka terminal dengan menekan CTRL+ Alt + T

  2. Lalu pastekan perintah berikut.

sudo apt-get install snapd
  1. Lalu masukkan perintah berikut.
sudo snap install wps-office

Cara lain yang terbilang paling mudah adalah dengan membuka ubuntu software lalu mencarinya wps di dalamnya.

  1. Kalau ikonnya tidak ada di layar Anda, Anda cukup menggunakan perintah show All Applications dengan cara menekan ikon berikut :

ubuntu all aplication

bisa juga dengan menekan tombol "windows" :

keyboardwin

  1. Lalu Anda mencari Ubuntu Software dengan cara mengetik nya dan terkahir menekan Enter.
  2. Ketika Ubuntu Software sudah terbuka maka Anda tinggal menekan CTRL + F
  3. Lalu mengetik “ WPS ”
  4. Klik WPS-office lalu ketika sudah loading Anda tinggal mengklik Install.

Referensi :

https://www.tecrobust.com/wps-office-download-linux-ubuntu/

https://nisameede.wordpress.com/2018/12/25/cara-mudah-install-wps-office-di-ubuntu-18-04/


Artikel Terkait